BEM

VISI

Memantik cahaya lentera cita mahasiswa Fkep USK untuk berkarya demi terwujudnya Fkep USK yang mampu bersaing di tingkat regional dan nasional

MISI

  1. Menciptakan ruang ekspresi diri bagi mahasiswa Fkep USK untuk mengembangkan minat bakat dan mencatat prestasi
  2. Mengelaborasi peran advokasi dan pelayanan dalam meningkatkan kualitas Pendidikan dan kesejahteraan mahasiswa Fkep USK
  3. Meningkatkan kebersamaan dan membangun etos kerja sehingga dapat menciptakan lingkungan yang solid bagi pengurus guna menunjang totalitas kerja
  4. Menjalin koordinasi dan kerja sama yang baik dengan semua unsur internal maupun eksternal Fkep USK
  5. Mewujudkan budaya kritis proaktif pada mahasiswa terhadap isu – isu sosial dan kesehatan

DEPARTEMEN

KABINET ANGKASA


FILOSOFI LOGO KABINET ANGKASA

  • 2 Bintang : Memancarkan cita cita kabinet angkasa dalam mengembangkan potensi mahasiswa fkep
  • Gelombang : Menggambarkan semangat pantang menyerah kabinet angkasa dalam menjalankan program kerja kedepannya
  • Meteor : Melambangkan pergerakan dan perjuangan kabinet angkasa untuk membantu mewujudkan harapan mahasiswa Fkep lebih baik dan maju kedepannyaa
  • Bulan Sabit : Bulan sabit memiliki makna bahwa BEM FKEP akan selalu melakukan pembaharuan (dinamis) menuju ke arah yang lebih baik
  • Warna Hijau : Melambangkan ketenangan, kesehatan, dan keamanan
  • Warna Emas : Melambangkan kesuksesan, kejayaan, dan kemenangan

DOKUMENTASI KEGIATAN